Shopee merupakan marketplace yang menaungi berbagai mitra dalam mendukung kelancaran transaksi e-commerce. Melalui fitur shopeepay yang digaungkan, Anda bisa membayar setiap transaksi dengan mudah tanpa harus pergi ke bank. Meski demikian ada standar persyaratan dan kebijakan yang berlaku baik dari sisi limit saldo maupun teknis cara isi shopeepay tersebut. Agar Anda tidak keliru dalam memahami cara isi shopeepay maka silakan pelajari lebih lanjut pembahasan di artikel berikut.
Belanja menggunakan shopeepay, Anda bisa berkesempatan utnuk mendapatkan beragam promo menarik baik diskon, cashback, maupun promo free ongkir. Namun, sebelum Anda bisa menggunakannya tentu Anda diharuskan mengikuti prosedur cara isi shopeepay sesuai kebijakan perusahaan. Guna memudahkan proses tersebut, silakan Anda simak syarat top up shopeepay beserta alur cara isi shopeepay di pembahasan berikut ini.
Persyaratan dan Kebijakan Top Up Shopee Pay yang Harus Dipahami
Sebelum bertindak lebih jauh membicarakan cara isi shopeepay, ada baiknya Anda memahami terlebih dahulu apa saja persyaratan yang wajib dipenuhi. Berikut ini ada beberapa hal yang harus Anda siapkan guna mendukung kelancaran proses top up shopee.
- Telah memiliki akun shopee. Jika belum silakan ikuti prosedur cara registrasi shopee terlebih dahulu.
- Mempunyai nomor handphone aktif guna pengiriman kode verifikasi.
- Siapkan kartu identitas diri Anda, beserta foto selfi diri memegang kartu identitas tersebut.
4 Cara Isi Shopeepay Melalui Bank Mitra
Agar transaksi belanja Anda bisa berjalan dengan mudah dan lancar, Anda bisa terlebih dahulu melakukan top up shopee. Berikut beberapa pilihan cara isi shopeepay yang bisa Anda jadikan referensi. Silakan simak dengan saksama agar tidak salah dalam mengikuti prosedurnya.
1. Yuk, Top Up Shopeepay Lewat Mandiri
Tak mengharuskan Anda pergi ke ATM terdekat ketika bertransaksi secara elektronik. Anda bisa memanfaatkan fitur shopeepay dengan terlebih dahulu mengikuti langkah-langkah cara isi shopeepay berikut ini.
- Buka aplikasi shopee milik Anda dan pilih menu shopeepay.
- Di halaman tersebut pilih top up > pilih bank mandiri > konfirmasi.
- Silakan catat kode akun virtual mandiri Anda guna melanjutkan proses cara isi shopeepay mandiri.
- Kunjungi ke ATM terdekat dan pada menu utama silakan pilih bayar/ beli > lainnya > multi payment.
- Masukkan kode 89308 > benar. Lanjutkan dengan input kode 893 + nomor handphone yang terdaftar di akun shopeepay Anda.
- Lanjutan cara isi shopeepay yang harus Anda lakukan adalah memasukkan nominal saldo yang dikehendaki.
- Teliti semua data yang tertera di layar dan konfirmasi jika sudah benar. Tunggu hingga proses top up selesai. Selain mandiri konvensional, Anda pun bisa melakukan top up shopeepay mandiri syariah.
2. Top Up Shopeepay BCA, Mudah!
Cara isi shopeepay lewat bank lainnya bisa Anda ikuti dengan menyimak penjelasan teknik top up shopeepay ATM BCA. Sebenarnya selain via ATM, Anda pun bisa memilih cara isi shopeepay lewat BCA mobile. Namun kali ini hanya akan dibahas satu cara isi shopeepay lewat ATM seperti penjelasan berikut ini.
- Buka akun shopee Anda dan pilih shopeepay.
- Pilih top up > bank transfer > BCA > konfirmasi.
- Catat kode virtual account shopeepay BCA tersebut guna melanjutkan proses cara isi shopeepay.
- Kunjungi ATM terdekat. Pilih menu transaksi lainnya > transfer ke rekening BCA virtual account Anda.
- Selanjutnya cara isi shopeepay BCA virtual account yang harus Anda lakukan adalah menginput nominal saldo yang dikehendaki.
- Periksa data tersebut dan konfirmasi. Tunggu beberapa saat hingga proses isi saldo shopeepay BCA Perlu diketahui hingga saat ini top up shopeepay BCA tidak kena biaya berapa pun.
3. Top Up Shopeepay Menggunakan CIMB Niaga
Cara isi shopeepay selanjutnya yang bisa Anda lakukan adalah menggunakan CIMB Niaga. Tentu Anda telah paham teknis cara top up shopee pay dengan metode tersebut. Langkahnya hampir sama dengan shopee pay top up via bank lain. Hanya saja yang perlu Anda perhatikan adalah kode virtual account guna kelancaran cara isi shopeepay via ATM di tahapan selanjutnya.
4. Cara Isi Shopeepay Melalui BRI
Varian cara isi shopeepay yang bisa Anda pilih selanjutnya adalah isi shopeepay via BRIVA. Ya, disini Anda diharuskan untuk mengetahui kode BRIVA shopeepay guna kelancaran cara isi shopeepay di website BRI. Sebagai tambahan informasi untuk kode virtual tersebut adalah 112 diikuti dengan nomor handphone yang terdaftar di akun shopeepay.
Cara Top Up Shopeepay di Berbagai Merchant Mitra
Cara mengisi shopeepay selanjutnya adalah melalui merchant mitra non bank. Cara isi shopeepay ini bisa Anda ikuti dengan mudah jika Anda memperhatikan hal-hal yang berkenaan dengan cara mengaktifkan shopeepay berikut ini.
1. Cara Isi Shopeepay Lewat Dana? Ini Dia Caranya!
Cara top up shopeepay lewat dana sangat mudah untuk diikuti. Anda hanya perlu membuka aplikasi dana, mengirimkannya ke bank terkait, dan kembali mengirimkannya ke akun shopeepay Anda. Pastikan untuk memperhatikan kode virtual accountnya karena masuk dalam list cara verifikasi shopeepay guna kelancaran proses cara isi shopeepay tersebut.
2. Yuk, Top Up Shopeepay di LinkAja!
Tak berbeda dengan cara isi shopeepay sebelumnya, Anda hanya perlu membuka akun linkAja. Lakukan seperti Anda akan mentransfer uang ke bank. Hanya saja Anda harus memperhatikan kode virtual account shopeepay. Untuk biaya top up shopeepay bervariasi, dimana untuk bank mandiri gratis.
3. Cara Isi Shopeepay Lewat OVO Mudah
Terakhir ada cara isi shopeepay menggunakan OVO. Langkah-langkahnya hampir sama dengan prosedur cara isi saldo shopeepay lewat gopay. Hal terpenting yang harus diperhatikan selain nomor virtual account adalah PIN OVO Anda karena mendukung kelancaran cara top up shopeepay lewat ovo. Selain cara di atas, Anda pun bisa mengikuti proses top up shopeepay jenius.
Baca juga : Cara Daftar Grabfood Online Tanpa Menggunakan NPWP Update
Pedoman Cara Isi Saldo Shopeepay di Alfamart Terdekat
Cara isi shopeepay yang sering dilakukan adalah lewat alfamart atau indomaret. Pasalnya Anda bisa sekalian bayar indomaret pakai shopee pay ketika berbelanja. Agar tidak salah silakan simak penjelasan cara mengisi saldo shopeepay berikut.
1. Adakah Biaya Admin Top Up Shopeepay di Alfamart yang Dibebankan?
Cara isi shopeepay via alfamart tidak dikenakan biaya sepeser pun.
2. Minimal Top Up Shopeepay di Alfamart Berapa?
Keuntungan cara isi shopeepay via alfamart atau indomaret adalah bisa melakukan bayar indomaret pakai shopeepay saat berbelanja. Selain itu minimal top up pun bervariasi yakni mulai dari Rp 10.000.
3. Alur Cara Mengisi Shopeepay Lewat Alfamart
Alur cara isi shopeepay via alfamart adalah pergi ke kasir alfamart terdekat. Sampaikan keinginan untuk top up saldo dan sebutkan nomor handphone serta nominal top up yang dikehendaki. Mudah bukan?
Sekian penjelasan mengenai ragam cara isi shopeepay yang bisa Anda jadikan referensi. Jika Anda ingin menambah informasi seputar cara transfer shopeepay ke akun lain, kemudian cara memindahkan saldo penjual ke shopeepay silakan perbanyak referensi bacaan yang relevan. Tak hanya itu saja, Anda pun bisa memperbanyak referensi tentang convert pulsa ke shopeepay secara mudah. Selamat mencoba.